Kamus dan Istilah obat Bahasa Indonesia
Arti penghambat-adrenergik adalah dalam Kamus obat Bahasa Indonesia

276 Ulasan



Kasir Mandiri - Aplikasi Kasir Pilihan Anda

Bagikan


arti penghambat-adrenergik adalah <p>Penghambat adrenergik adalah golongan obat yang dibagi menjadi dua, yaitu<em> alpha-adrenergic antagonists</em> (<em>alpha blockers</em>) dan <em>beta-adrenergic blocking agents</em> (<em>beta blockers</em>). Dua golongan penghambat adrenergik memiliki kegunaannya masing-masing.</p>

<p><strong>Penghambat alfa</strong></p>

<p>Penghambat alfa atau <em>alpha blockers</em> merupakan obat yang digunakan untuk melemaskan otot polos (otot yang bekerja tanpa perintah), misalnya otot pembuluh darah, sehingga dapat melebarkan pembuluh darah dan sirkulasi darah menjadi lancar. <em>Alpha blockers</em> umumnya digunakan untuk menangani, mencegah, atau meredakan gejala-gejala yang disebabkan oleh tekanan darah tinggi atau pembesaran kelenjar prostat (<em>benign prostatic hyperplasia</em>).</p>

<p>Penghambat alfa bekerja dengan cara menghambat stimulasi sistem saraf dalam mengeluarkan zat yang dinamakan noradrenaline. Penghambatan noradrenaline akan memunculkan sejumlah efek, seperti melemasnya dinding pembuluh darah, otot kandung kemih, atau otot-otot di sekitar kelenjar prostat.</p>

<p><strong>Penghambat beta</strong></p>

<p>Penghambat beta atau <em>beta blockers</em> adalah golongan obat yang digunakan untuk menangani beragam kondisi yang menyerang jantung. Penghambat beta dapat digunakan untuk menangani kondisi-kondisi, seperti:</p>

<ul>
<li>Tekanan darah tinggi (hipertensi)</li>
<li>Serangan jantung (infark miokard)</li>
<li>Gagal jantung</li>
<li>Denyut jantung tidak beraturan (aritmia)</li>
<li>Nyeri dada (angina)</li>
<li>Migrain</li>
<li>Tipe tremor tertentu</li>
<li>Glaukoma</li>
<li>Hormon tiroid berlebih dalam darah (hipertiroidisme)</li>
<li>Kecemasan.</li>
</ul>

<p>Obat ini bekerja dengan cara menekan efek hormon epinefrin atau adrenalin, yaitu hormon yang berperan dalam membuka sirkulasi darah sehingga membuat jantung berdenyut lebih lambat dan mengurangi beban jantung untuk menyuplai darah agar tekanan darah bisa diturunkan. Selain itu, penghambat beta berguna untuk melebarkan pembuluh darah agar sirkulasi darah berjalan lancar.</p> dalam kamus obat bahasa indonesia online by Aplikasi Indonesia


Kasir Mandiri - Aplikasi Kasir Pilihan Anda

penghambat-adrenergik termasuk dalam istilah obat. Istilah obat adalah kata atau gabungan kata obat yang mengungkapkan makna konsep, proses, keadaan, atau sifat yang khas dalam bidang obat.

Penggunaan kata penghambat-adrenergik bisa kita jumpai di dunia nyata seperti di Koran, buku, artikel, brosur, majalah dan di sekolah saat pembelajaran maupun di dunia maya seperti di social media facebook, instagram, tiktok, youtube, whatsapp, twitter dan lain sebagainya. Penggunaan kata penghambat-adrenergik juga biasa digunakan di artikel, berita, jurnal dan lain sebagainya. Supaya kita tidak salah dalam memahami kata itu, kita harus tau arti kata tersebut.

Kesimpulan

penghambat-adrenergik

arti penghambat-adrenergik adalah

Penghambat adrenergik adalah golongan obat yang dibagi menjadi dua, yaitu alpha-adrenergic antagonists (alpha blockers) dan beta-adrenergic blocking agents (beta blockers). Dua golongan penghambat adrenergik memiliki kegunaannya masing-masing.

Penghambat alfa

Penghambat alfa atau alpha blockers merupakan obat yang digunakan untuk melemaskan otot polos (otot yang bekerja tanpa perintah), misalnya otot pembuluh darah, sehingga dapat melebarkan pembuluh darah dan sirkulasi darah menjadi lancar. Alpha blockers umumnya digunakan untuk menangani, mencegah, atau meredakan gejala-gejala yang disebabkan oleh tekanan darah tinggi atau pembesaran kelenjar prostat (benign prostatic hyperplasia).

Penghambat alfa bekerja dengan cara menghambat stimulasi sistem saraf dalam mengeluarkan zat yang dinamakan noradrenaline. Penghambatan noradrenaline akan memunculkan sejumlah efek, seperti melemasnya dinding pembuluh darah, otot kandung kemih, atau otot-otot di sekitar kelenjar prostat.

Penghambat beta

Penghambat beta atau beta blockers adalah golongan obat yang digunakan untuk menangani beragam kondisi yang menyerang jantung. Penghambat beta dapat digunakan untuk menangani kondisi-kondisi, seperti:

  • Tekanan darah tinggi (hipertensi)
  • Serangan jantung (infark miokard)
  • Gagal jantung
  • Denyut jantung tidak beraturan (aritmia)
  • Nyeri dada (angina)
  • Migrain
  • Tipe tremor tertentu
  • Glaukoma
  • Hormon tiroid berlebih dalam darah (hipertiroidisme)
  • Kecemasan.

Obat ini bekerja dengan cara menekan efek hormon epinefrin atau adrenalin, yaitu hormon yang berperan dalam membuka sirkulasi darah sehingga membuat jantung berdenyut lebih lambat dan mengurangi beban jantung untuk menyuplai darah agar tekanan darah bisa diturunkan. Selain itu, penghambat beta berguna untuk melebarkan pembuluh darah agar sirkulasi darah berjalan lancar.

Dengan mengerti banyak arti kata sangat memudahkan anda dalam memahami, menyampaikan dan berkomunikasi dengan orang lain, serta tidak salah dalam mengartikan kata tersebut. Semoga penjelasan mengenai kata penghambat-adrenergik dapat memberikan pengetahuan bagi anda dan bermanfaat bagi semua.

Demikian arti penghambat-adrenergik dalam kamus dan istilah obat ( Online ) Bahasa Indonesia



Referensi Lain

Pengertian

1. Wikipedia Bahasa Indonesia

Gambar Ilustrasi

1. Google Images

2. Bing Images

Bagikan


Pencarian
Kata Yang Berhubungan